• Beranda
Kamis, Januari 15, 2026
TranSatu
  • Login
  • Beranda
  • Sumut
  • Medan
  • Politik
  • News
  • Hukum
  • Ekbis
  • Sport
  • Otomotif
  • Edukasi
  • Ragam
Tidak ditemukan.
Tampilkan seluruhnya.
  • Beranda
  • Sumut
  • Medan
  • Politik
  • News
  • Hukum
  • Ekbis
  • Sport
  • Otomotif
  • Edukasi
  • Ragam
Tidak ditemukan.
Tampilkan seluruhnya.
TranSatu
Tidak ditemukan.
Tampilkan seluruhnya.
  • Beranda
  • Sumut
  • Medan
  • Politik
  • News
  • Hukum
  • Ekbis
  • Sport
  • Otomotif
  • Edukasi
  • Ragam
Home Sumut

Polres Madina – PT SMGP Panen Raya Jagung Kuartal Kedua, Pemkab Madina Beri Apresiasi

24 Juni 2025
/ Sumut
Panen raya jagung kuartal kedua kolaborasi polres Madina dan PT SMGP.

Panen raya jagung kuartal kedua kolaborasi polres Madina dan PT SMGP.

1.3k
VIEWS
Share on Facebook

Panyabungan. PT SMGP bersama polres Mandailing Natal (Madina) melakukan panen raya jagung kuartal kedua Kelompok Tani Putra Aek Singolot Desa Purba Baru, Kecamatan Lembah Sorik Marapi dengan luas 2 ha, Selasa (24/6/2025).

Perusahaan yang bergerak di bidang panas bumi ini terus bergerak dalam peningkatan perekonomian masyarakat sesuai Asta Cita Presiden Prabowo.

BacaJuga

Gubernur Bobby Nasution Tegaskan186 KK Korban Banjir Tapsel Diberikan Tempat Tinggal Gratis

Gubernur Bobby Nasution Pastikan Kesiapan Transportasi Mudik Nataru

Pondok Rangkul, Upaya Memulihkan Luka Batin Pascabanjir Batangtoru

Bupati Madina diwakili Pj Sekda Sahnan Pasaribu pada kesempatan itu menyampaikan ucapan terima kasih dan apresiasinya kepada PT SMGP dan Polres Madina melalui program penanaman jagung bisa meningkatkan perekonomian masyarakat.

“Seingat saya panen jagung ini yang dilakukan oleh Polres Madina yang ketiga di Kotanopan, Lumban Pasir dan di Desa Purba Baru,” ujarnya.

Sahnan mengatakan kegiatan penanaman sampai panen ini bersinergi dengan program Makan Bergizi Gratis (MBG).

“Nanti akan dimulai beberapa bulan mendatang di Madina, meskipun bertahap tentu kita berharap para petani dan masyarakat bisa menyiapkan beberapa bahan mulai dari beras, sayur, telur, ikan maupun daging ayam,” ucapnya.

Kapolres Madina AKBP Arie Sopandi Paloh mengatakan kegiatan ini merupakan program presiden melalui kapolri dengan target 1 juta ha tanaman jagung.Sementara untuk Madina baru 28, 8 ha dan panen ini yang ke 9.

“Ini kolaborasi Polres Madina dengan PT SMGP, ditambah peran serta kelompok tani. Dari luas 2 Ha yang ditanami dengan estimasi hasil panen 10 ton perhektar. Kegiatan ini bukan hanya seremonial akan tetapi dapat mengangkat perekonomian masyarakat,” katanya.

“Sedangkan total 9 kali panen tersebut 25,5 ton, program. Dan kita punya program 1 desa 1 ha dan 1 polisi untuk tanaman jagung, dengan begitu minimal mencapai 400 ha, dengan melibatkan elemen masyarakat,,” imbuhnya.

Koordinator CDCR PT SMGP, Ade Robi mengatakan panen jagung serentak kuartal kedua program ketahanan pangan presiden Prabowo sejalan dengan PT SMGP sebagai tanggung jawab sosial

“SMGP mempunyai program 5 pilar yaitu ekonomi, pendidikan, kesehatan, lingkungan, sosial-budaya-keagamaan. Nah, ini termasuk pilar perekonomian. Kita melakukan pendampingan dan memberikan bantuan dan pelatihan kepada masyarakat melalui program CSR perusahaan, sehingga produksi pertanian masyarakat dapat meningkat,” ujarnya.

Ade Robi menjelaskan kegiatan tanaman jagung kerjasama dengan Polres Madina dengan melibatkan masyarakat untuk memastikan agar kegiatan tidak sampai disini saja, harus berkesinambungan.

“Misalnya hasil panen disisihkan untuk tanaman jagung selanjutnya, hingga program Asta Cita Presiden mampu meningkatkan pendapatan masyarakat,” katanya.

Kepala Desa Purba Baru Asran mengucapkan selamat dan sukses atas Penen raya jagung kolaborasi polres Madina dan PT SMGP.

“Semoga bermanfaat dan dapat mengangkat perekonomian petani. Atas nama seluruh kepala desa di Kecamatan Lembah Sorik Marapi siap mendukung Asta Cita Presiden Prabowo,” ujarnya.

Kepala BPS Madina Frits Fahridws Damanik mengakui dari hasil sampel yang mereka ambil 2,5 meter kali 2,5 meter tanaman jagung bisa mencapai 11,3 ton per 1 ha.

“Kalau kata Kapolres tadi 10 ton berarti sama, artinya itu estimasi, dengan begitu panen makin bagus dibandingkan dari panen jagung sebelumnya,” katanya.

Ali Napiah perwakilan Kelompok Tani Putra Aek Singolot mengatakan ucapan apresiasi dan terima kasih kepada SMGP dan Polres Madina melalui program tersebut dapat membantu masyarakat petani.

(mdc/mdz)

Tags: Kuartal KeduaPanen Raya JagungPemkab MadinaPolres MadinaPT SMGP
Share129SendShare
Sebelumnya

Program GOAL Telkomsel dan Pertamina Lubricants: Ganti Oli Dapat Hadiah Langsung Voucher Paket Data

Selanjutnya

Wapres Panen Raya Kopi di Java Coffee Estate, PTPN IV Targetkan Peningkatan Produktivitas

BeritaLainnya

Gubernur Sumut Bobby NasutionĀ  bersama Bupati Tapanuli Selatan, Gus Irawan Pasaribu melakukan peninjauan lahan rencana pembangunan rumah hunian tetap (huntap) bagi korban banjir dan longsor di Desa Sibongbong, Kecamatan Angkola Selatan, Kabupaten Tapanuli Selatan, Sabtu (27/12/2025).
Sumut

Gubernur Bobby Nasution Tegaskan186 KK Korban Banjir Tapsel Diberikan Tempat Tinggal Gratis

28 Desember 2025
Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Muhammad Bobby Nasution bersama Forkopimda Sumut melakukan Peninjauan Arus Mudik Natal Tahun 2025 dan Tahun Baru 2026 di Stasiun Kereta Api Jalan Stasiun Kereta Api Medan, Rabu (24/12/2025). Foto/Diskominfo SumutĀ 
Sumut

Gubernur Bobby Nasution Pastikan Kesiapan Transportasi Mudik Nataru

24 Desember 2025
Sumut

Pondok Rangkul, Upaya Memulihkan Luka Batin Pascabanjir Batangtoru

24 Desember 2025
Sumut

Groundbreaking Hunian Tetap Korban Banjir Batang Toru Dimulai, Pemerintah Gandeng PTPN IV

11 Januari 2026
Sumut

PT Samaru : Pengelolaan Parkir RSUD Djoelham Binjai Di Bawah Dishub, Berita “Manajemen RS Terima Sesuatu” adalah Hoax

24 Desember 2025
Sumut

Sumut Foundation Apresiasi Langkah Tepat Bupati Labura Lantik Mara Pinpin Hasibuan Pimpin Disdagkop UMKM

20 Desember 2025
Tidak ditemukan.
Tampilkan seluruhnya.

Populer

  • Groundbreaking Hunian Tetap Korban Banjir Batang Toru Dimulai, Pemerintah Gandeng PTPN IV

    325 shares
    Share 130 Tweet 81
  • Tujuh Cagar Budaya di Sumatera Utara Ditetapkan Menjadi Peringkat Nasional

    325 shares
    Share 130 Tweet 81
  • Sopir Bank Diduga Bawa Kabur 10 M

    324 shares
    Share 130 Tweet 81
  • Tinjau UTBK-SNBT 2025 di USU, Rektor Tegaskan Sanksi Hukum Bagi Pelaku Ujian yang Curang

    324 shares
    Share 130 Tweet 81
  • PT Samaru : Pengelolaan Parkir RSUD Djoelham Binjai Di Bawah Dishub, Berita “Manajemen RS Terima Sesuatu” adalah Hoax

    324 shares
    Share 130 Tweet 81
  • BSI International Expo 2025 Momentum Akselerasi Islamic Ecosystem & Layanan Bullion Bank

    324 shares
    Share 130 Tweet 81
  • Laporan Sudah di Polrestabes, Massa KMMB Desak Kejatisu Bongkar Dugaan Mafia Tanah Jalan Handayani Deli Tua

    324 shares
    Share 130 Tweet 81
  • Pondok Rangkul, Upaya Memulihkan Luka Batin Pascabanjir Batangtoru

    324 shares
    Share 130 Tweet 81
  • Beranda

© 2026 JNews - Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Tidak ditemukan.
Tampilkan seluruhnya.
  • Beranda
  • Sumut
  • Medan
  • Politik
  • News
  • Hukum
  • Ekbis
  • Sport
  • Otomotif
  • Edukasi
  • Ragam

© 2026 JNews - Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.